Senin, 10 November 2008

MS.WORD 2009 (part 2)

1. Apa isi dari Menu Bar ?
,,,,Berisi barisan perintah berupa menu seperti : File, Edit, View, Insert, Format, Tools, Table, Window, dan Help.

2. Apa yang dimaksud dengan Toolbars ?
,,,,Berisi tombol-tombol yang digunakan untuk menjalankan suatu perintah yang cepat dan mudah, terutama untuk perintah-perintah yang sering digunakan.

3. Apa saja icon dari Toolbar standard ?
,,,,New file,
,,,,Open file,
,,,,Save document,
,,,,Print file,
,,,,Print prieview,
,,, Cut,
,,,,Copy,
,,,,Paste

4. Apa saja icon dari Toolbar Formatting ?
,,,,Style
,,,,Font Type
,,,,Font Size
,,,,B/U
,,,,Alignments
,,,,Line Spacing
,,,,Numbering
,,,,Bullets
,,,,Decrease Indent
,,,,Increase Indent
,,,,Outside Border
,,,,Highlight
,,,,Font Color

5. Apa fungsi dari Scroll Bar ?
,,,,Untuk menggeser layar ke kiri atau ke kanan, ke atas atau ke bawah.

6. Ada berapakah macam-macam dari Scroll Bar, dan sebutkan ?
,,,,Ada 2, yaitu : Horizontal Scroll Bar dan Vertikal Scroll Bar

7. Bagaimanakah bentuk dari kursor ?
,,,,Berbentuk garis vertikal yang berkedip-kedip.

8. Apa fungsi dari Sizing button ?
,,,,Untuk mengatur ukuran jendela kerja Ms. Word

9. Apa saja bagian dari Sizing button ?
,,,,Minimize Button, Maximize Button, Restore Button, Close Button.

10. Apa fungsi dari Ruler (margins) ?
,,,,,,Untuk memperlihatkan batas margin serta batas-batas indentasi.

0 komentar:

Posting Komentar